Kunjungan Ombudsman RI ke Bapenda Pekanbaru untuk Penilaian Standar Pelayanan Publik

#LINTASTIMURMEDIA.COM #SAHABATIPN

Kunjungan Ombudsman RI ke Bapenda Pekanbaru untuk Penilaian Standar Pelayanan Publik
Kunjungan Ombudsman RI ke Bapenda Pekanbaru untuk Penilaian Standar Pelayanan Publik

LINTASTIMURMEDIA.COM - PEKANBARU - Kunjungan Ombudsman RI ke Bapenda Pekanbaru untuk Penilaian Standar Pelayanan Publik, Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Pekanbaru, Dr. Alek Kurniawan, M.Si, bersama seluruh Kepala Bidang Bapenda, menyambut kunjungan kerja Tim Ombudsman Republik Indonesia (RI) Perwakilan Riau pada Selasa (29/10/2024).

Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan Penilaian Mandiri Kepatuhan Standar Pelayanan Publik di Kantor Bapenda Kota Pekanbaru, Jalan Teratai, Kecamatan Sukajadi.

Dalam kesempatan tersebut, Dr. Alek Kurniawan menyatakan komitmennya untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan publik agar sesuai dengan standar yang ditetapkan.

"Kami berupaya memperbaiki kualitas pelayanan untuk mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan memberikan pelayanan prima kepada masyarakat," ungkapnya kepada Lintastimurmedia.com.

#Thab212